LOS (Layanan Orientasi Siswa) yang dilaksana dalam 3 hari yaitu pada tanggal 28, 29 dan 30 Juli 2015. Pelaksanaan LOS ini bertujuan untuk mengenalkan lingkungan SMA KHADIJAH SURABAYA. Kegiatan Layanan Orientasi Siswa ini diisi dengan
sosialisasi nilai-nilai sosial, tata tertib di SMA Khadijah Surabaya dan berbagai
pengenalan tentang SMA Khadijah Surabaya. Sehingga siswa-siswi baru tersebut akan
lebih terbiasa dengan SMA Khadijah Surabaya.
 |
| Salah satu kegiatan dalam LOS |
 |
| Pengenalan kolompok dalam salah satu pos |
 |
| pengecekan atribut siswa LOS |
 |
| Permainan perang dunia |